Kisah Bisnis Online tanpa modal Beromset 100jt

Sebelumnya saya ucapkan selamat tahun baru 2013! Berita baik mungkin banyak anda dengar di awal tahun, seperti saya baca dalam status teman seperguruan bahwa menjelang akhir tahun 2012 kemarin omzet bisnisnya ada yang mencapai 400jt, ada juga yang bahkan mencapai 1,2M.

Pembicara Bisnis OnlineCerita bisnis yang dituturkan tersebut, sengaja saya tuliskan dan menurut saya rasanya pas disampaikan di momen awal tahun ini. Buat membakar semangat kita untuk menjalani tahun 2013 ini dengan lebih semangat lagi. Walapun bisnis saya masih menyundul di angka 100jt tanpa modal, tanpa toko dan tanpa karyawan. Karena memang harus di akui masih 1/2 Karyawan dan 1/2 Bisnis Online.

Sangat banyak orang yang sebetulnya sudah merasakan hasil baik dari Internet Marketing atau Bisnis Online. Mulai dari yang mendapatkan 300 ribuan per hari dari internet, ada yang sampai diundang oleh pembeli untuk datang ke luar negeri, ada yang berpenghasilan 3,7 juta per minggu dan 20 – 60 juta per bulan, ada yang bisa beli stand di mall, dan ada juga web yang pendapatannya sampai jutaan US dollar.

Ya semua kisah bisnis sukses dialami oleh banyak orang seperti anda. Yang semula tak tahu apa-apa soal internet marketing, lalu mau belajar dan akhirnya kesuksesan yang diinginkan itu terjadi.

Beberapa kisah bisnis di atas sebenarnya belum ada apa-apanya dibandingkan para jagoan internet dunia yang kekayaannya milyaran dollar. Seperti pemilik Google, Larry page dan Sergey Brin; atau pemilik Amazon, Jeff Bezos, atau anak muda pemilik Facebook, Mark Zuckerberg; pemilik Ebay, Pierre Omidyar; dan pendiri Rakuten, Hiroshi Mikitani. Internet telah mengubah nasib banyak orang di dunia ini…

Namun dimanapun posisi anda saat ini, bagaimanapun keadaan anda saat ini, jangan lepaskan rasa syukur itu. Ada banyak Ide Bisnis yang menghasilkan banyak uang. Sebab, ujian dan nikmat dari Tuhan itu bermacam-macam. Ada yang berupa ujian/nikmat kesenangan atau pun ujian/nikmat kesusahan. Yang terpenting selalu mau berdoa dan ACTION untuk berusaha menjadi lebih baik.

Workshop Blog ngeBLOG Pekanbaru #1 Class

Workshop Blog, Workshop Blogger, Workshop Blog, Blogger Pekanbaru.

Bertuah, Internet Marketing, Internet Marketing Revolution, Pembicara Internet Marketing, Internet Marketing Indonesia, Blogger Tempelate, Blogger Indonesia, Blogger Widget, Blog Pekanbaru, workshop it, Workshop Internet Marketing, Belajar Blog untuk pemula, belajar blog wordpress, belajar blog internet, belajar blog bisnis, belajar blog prinadi, belajar blog gratis.
Belajar Blog WordPress Gratis Belajar Blog WordPress Gratis

Atau apalah namanya, tapi yang jelas BELAJAR membuat blog untuk para rekan-rekan di Pekanbaru. Sebenarnya cukup sederhana dan barang kali sudah sering dilakukan banyak orang, tetapi bagi sebagian orang ini juga masih tabu. Tetapi pada prinsipnya saya ingin BERBAGI sambil belajar.

Saya terinspirasi dari tulisan Dr. Walter Gong dari San Jose Californi “Cara Terbaik untuk BELAJAR adalah MENGUBAHNYA menjadi PENGAJAR”.

Karena dengan ini saya berharap akan dapat ilmu baru dari para pemula, kenapa saya katakan demikian, karena akan banyak PERTANYAAN yang muncul sehingga saya harus belajar toh untuk menjawab pertanyaannya sambil mengingatkan saya kembali tentang pelajaran yang sudah lama. Masih ingat? ILMU TIDAK BERARTI APA-APA kalau ilmunya tidak dilakukan.

Intinya saya mengajarkan cara membuat blog buat rekan-rekan yang masih pemula sekali dengan namanya BLOG. Untuk selanjutnya bisa dilakukan optimasi masing-masing baik belajar dari INTERNET bersama GOOGLE atau bisa langsung ikut ke seminar2 atau workshop yang berhubungan dengan blog. Artinya jangan sampai datang workshop atau seminar tentang blog pada hal awam atau tabu sama sekali.

OK, mudah-mudahan bermanfaat apa yang saya share buat rekan-rekan di PEKANBARU dan sangat berharap bisa sharekan atau ajarkan kepada orang lain, . Sukses terus dan semangat untuk tetap belajar, belajar dan belajar.
Workshop ngeBLOG Revolution Pekanbaru Workshop ngeBLOG Revolution Pekanbaru

Dengan adanya Workshop Perdana ini berharap akan berlanjut untuk kelas ke II, sehingga bisa menjadi suatu komunitas yang besar yang bisa memberikan pengajaran lebih banyak kepada siapa saja yang membutuhkan. Anda tau? bahwa anak 8 tahun bisa kaya dari Internet awalnya juga tau bagaimana cara buat blog.

Kenali Google Ledakkan Bisnis Online

Menggoda, itulah yang saya rasakan ketika saya membaca informasi tetang Seminar Internet Marketing Revolution yang dibawakan oleh Publiser Indonesia untuk Google Bpk. Prima Wahyudi juga Pakar SEO Melayu.

Menghasilkan Uang dari Internet
Publiser No.1 di Google dari Indonesia dan Pakar SEO Indonesia

Ada apa dengan google.com dan kenapa harus google.com? Itulah yang pasti anda pertanyakan sama seperti saya juga dulu sebelum mengenalnya lebih jauh.
Menurut Marketshare bahwa pengguna Google saat ini hampir 85% orang didunia menggunakannya setiap saat.

Lalu apa hubungannnya dengan bisnis online? Nah itu dia yang ingin saya beritahu dengan anda, yang saya tau setiap orang akan menggunakan GOOGLE.COM atau GOOGLE.CO.ID untuk mencari sesuatu yang diinginkan, misalnya saya ingin mencari : Belajar Bisnis Online, JUAL Kopi Limmit, CARA bisnis online dan lain sebagainya, seketika anda ketikkan lalu anda tekan Enter maka Google akan memberikan informasi yang anda butuhkan dari ribuan bahkan ratus ribuan website yang menggunakan kata kunci (keyword) seperti yang anda cari.

Kebiasaan dari pada pencari informasi di Google hanya akan membaca halaman pertama sekitar 1-10 baris website dan paling utama adalah urutan paling pertama.

Pertanyaannya apakah website anda sudah berada di urutan pertama Google ?

Disamping itu juga Bpk. Prima Wahyudi memberikan pencerahan untuk para pemula bisnis online, antara lain adalah :
Bagaimana cara melakukan riset pasar menggunakan tool gratis :
– Google Keyword External Tool
– Google Trends >Trend yang lagi boming saat ini.
– Google Insight

Ada 3 Unsur utama penghasil uang melalui internet :
1. Produk (Fisik atau Electronic)
2. WEB atau Blog (Toko)
3. Traffic (Visitor/Pengunjung/Calon Pelanggan)

Lebih rinci lagi bahwa dengan adanya 3 hal tersebut di atas untuk menghasilkan uang secara online dibutuhkan :
A. Produk :
– Produk Sendiri
– Produk Orang lain (menjadi Afiliate dan Reseller)
– Dengan online sebenarnya tidak perlu ada tempat (secara fisik), bongkar muat dan surat izin lainnya.

B. Website atau Toko atau Tempat Usaha
Namum memiliki proses seperti :
– Webhosting dan domain
– Ssebaiknya tidak gratisan (recom : .com / .net) dan mengacu pada produk
– Membuat website (bisa membuat CMS WordPress.com)
– Harus dot com karena sudah tua, mudah, dan komersial atau dot net

C. Traffic
– Menggunakan SEO

Ada bebera jenis-jenis business Online secara ringkas sbb :
Jual produk sendiri seperti dijelaskan di atas
Afiliate marketing (bisa Amazon.com, Clickbank.com)
PTC (Paid to Click) >> atau sering disebut dengan PPC (Pay Per Click) contoh : google addense, infolinks.com, sitti.co.id, kliksaya.com
– PTR (Paid to Review) : reviewme.com, blogsvertise.com

Pada sesi terakhir juga dibahas sedikit tentang : SEO (Search Engine Optimalization).
SEO adalah Pilar Utama Bisnis Online :
– memanfaatkan mekanisme kerja atau algoritma mesin pencari
– menempatkan situs pada posisi teratas berdasarkan kata kunci.

Ada 2 metode :
SEO onpage : melakukan berbagai trik dan optimasi di dalam halaman web itu sendiri
– bidik kata kunci yg akan dipilih
– menggunakan domain sesuai dengan produk
– gunakan 3 kata atau kurang dari 3 kata
– isi judul blog anda dengan kata kunci atau setidaknya mengandung kata kunci yang anda bidik
– buat judul artikel sesuai dengan bisnis
SEO offpage, teridiri dari 2 :
– Backlink : biasanya dari pagerank yang mempunyai cukup tinggi antara 2-7
– Anchor Text Link dan Oneway Backlink (link satu arah)
– Anchor Text Link dan Two Way Backlink (pertukaran link)

Dari hasil seminar tersebut paling tidak saya ingin share bahwa bagi rekan-rekan yang masih pemula, masih bingung, tetapi pada dasarnya ini adalah ruang lingkup bisnis online.

Mudah-mudahan bermanfaat, karena di lain waktu akan dibahas secara detail. Sering-seringlah mampir disini. Untuk PRIVAT belajar BUSINESS ONLINE silahkan kontak saya di IM3 0857-67-807-007 atau FLEXI 0761-70-76-141.